Sebuah trapesium mempunyai luas 114 cm persegi jika panjang sisi sejajarnya 15 cm dan 23 cm Tentukan jarak dua sisi sejajarnya
Matematika
rifkiimaniar
Pertanyaan
Sebuah trapesium mempunyai luas 114 cm persegi jika panjang sisi sejajarnya 15 cm dan 23 cm Tentukan jarak dua sisi sejajarnya
1 Jawaban
-
1. Jawaban 4LL
Langsung aja y
jarak dua sisi tidak lain tinggi
L = ½ × (15 + 23) × t
114 = ½ × 38 × t
114 = 19 × t
t = 114 : 19
t = 6 cm
semoga berguna +_+